7 Aplikasi Jual Beli Saham yang Banyak Orang Pakai di Tahun 2022

administrator

0 Comment

Link
aplikasi jual beli saham

Di aplikasi ini, kamu bisa membeli saham dalam bentuk reksa dana. Ada opsi reksa dana lainnya yang bisa kamu coba, mulai dari obligasi dan pasar uang. Karena tidak melulu soal saham, kamu bisa memanfaatkan Bibit untuk mencoba jenis investasi lainnya.

Sama seperti IPOT, kamu bisa daftar ke Bibit secara online. Tentunya, Bibit tidak hanya omong kosong karena aplikasi ini memiliki banyak fitur dan kelebihan. 

Misalnya saja Robo Advisor, memungkinkanmu bisa investasi dengan tepat berdasarkan penghasilan, risiko, dan dana yang dialokasikan.

4. Bareksa

Bareksa juga merupakan aplikasi jual dan beli saham yang sudah terdaftar di OJK. Bisa dipastikan menggunakan Bareksa untuk investasi saham sangat aman. Kamu tidak perlu khawatir terjerat investasi bodong yang sangat merugikan.

Aplikasi ini bisa kamu download secara gratis di Playstore. Setelah menggunakan aplikasi ini, kamu bisa beli saham dalam bentuk reksa dana, sama seperti Bibit. Pastinya, Bareksa sama-sama cocok digunakan oleh investor pemula dan profesional.

Bareksa telah dipercaya oleh Kemenkeu RI sebagai mitra distribusi Surat Berharga Negara (SBN) ritel secara online

Bareksa memang pantas mengemban amanah tersebut karena aplikasi ini memang luar biasa, seperti adanya 150 produk reksa dana, 50 manajer investasi dan masih banyak fitur lainnya.

5. Mirae HOTS

Berikutnya ada Mirae HOTS, aplikasi untuk jual beli saham yang didirikan oleh PT. Mirae Asset Sekuritas Indonesia. Aplikasi ini sangat direkomendasikan karena banyaknya investor yang menggunakannya. 

Berdasarkan sumber terbaru, Mirae HOTS mencatatkan frekuensi transaksi yang tinggi di BEI. Aplikasi ini bisa kamu gunakan melalui HP maupun PC. Jika lebih suka bermain saham di komputer, bisa menggunakan HOTS. 

BACA JUGA  Aplikasi Keluarga Sehat 2.0

Namun, jika lebih suka yang fleksibel ketika bermain saham, bisa memasang NEO HOTS di smartphone. Salah satu kelebihan dari Mirae HOTS adalah biaya transaksi jual dan beli saham yang bersaing, yaitu 0,25% untuk jual dan 0,15% untuk beli. 

Namun, agar bisa menggunakan aplikasi saham OJK ini, kamu harus deposit dana minimal Rp10 juta.

Tags:

Share:

Related Post

Leave a Comment